Ilmuwan Temukan Keberadaaan Awan Air di Luar Bumi


















Berita Terbaru Tercepat - Sekelompok astronom di Carnegie Institution yang dipimpin oleh Jacqueline Faherty mengambil sekira 151 foto dari sebuah planet kerdil berwarna cokelat bernama WISE J085510.83-071442.5 dalam waktu tiga malam.

Dan ketika data tersebut dicocokkan prediksi sebelumnya akan planet tersebut, para ilmuwan menemukan bahwa atmosfir di planet WISE J085510.83-071442.5 memiliki awan air es.

Sebuah video yang dirilis oleh Carnegie Institution memperlihatkan secara detil mengenai air es di awan planet WISE J085510.83-071442.5.

Silakan putar videonya di bawah.



(Youtube/CarnegieInstitution/AMH)

Comments